Lowker Jogja
Pasang Lowongan Kerja Pasang Loker Menu

Esque & Frujak & Hotter Better Hot Chicken

loker jogja
loker jogja 1 bulan yang lalu
Kota Yogyakarta
Batas Melamar Pekerjaan ini Deadline 29 Juni

Esque

Staf Outlet (Full Time/Part Time)

  • Pria/wanita muslim usia 18–25 tahun
  • Disiplin menjalankan salat lima waktu
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
  • Good attitude, ramah, berpenampilan bersih, menarik, dan rapi
  • Tinggi badan minimal 165 cm (pria) dan 158 cm (wanita)
  • Bersedia bekerja saat akhir pekan dan libur nasional
  • Bersedia bekerja shifting dan lembur

Frujak

Crew Outlet

  • Laki-laki usia minimal 18 tahun
  • Disiplin salat lima waktu
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
  • Sigap, cekatan, jujur, ramah, good attitude
  • Berpenampilan menarik, bersih, dan rapi
  • Bersedia bekerja saat akhir pekan dan libur nasional
  • Bersedia bekerja shifting dan lembur

Penempatan:

  1. Outlet Jalan Palagan Tentara Pelajar, Sleman
  2. Outlet Jalan Kaliurang KM 13, Sleman
  3. Outlet Jalan Godean KM 5, Sleman
  4. Outlet Jalan Tamansiswa, Yogyakarta

Hotter Better Hot Chicken

Crew Kitchen

  • Laki-laki muslim usia minimal 18 tahun
  • Memiliki minat di bidang F&B
  • Pengalaman di dunia kitchen menjadi nilai tambah
  • Mampu beradaptasi dengan cepat
  • Jujur, cekatan, disiplin, dan dapat dipercaya
  • Mampu bekerja dalam tim
  • Penempatan di Jalan Kaliurang KM 5

Jobdesk:

  1. Menyiapkan bahan makanan sesuai standar outlet
  2. Memasak dan menyajikan makanan sesuai SOP
  3. Menjaga kebersihan dapur dan peralatan memasak
  4. Membantu penyimpanan bahan makanan dan inventaris
  5. Memastikan kualitas makanan sebelum disajikan
Daftar Pekerjaan